HEADLINE: MI Makrifatul Ilmi Juara Umum di Gebyar MTs Negeri 1 Bengkulu Selatan

Keberhasilan ini disambut dengan penuh rasa syukur oleh pihak madrasah. Kepala MI Makrifatul Ilmi menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada seluruh siswa, guru pembimbing, serta orang tua yang telah mendukung persiapan dan perjuangan mereka dalam kompetisi ini.

Bacaan Lainnya

“Alhamdulillah, ini adalah bukti bahwa kerja keras dan doa yang tulus membuahkan hasil terbaik. Prestasi ini semakin memotivasi kami untuk terus mengembangkan bakat dan potensi para siswa di berbagai bidang,” ujarnya.

Siswa MI Makrifatul Ilmi Sabet Juara 1 dan 2 Lomba Ceramah di Gebyar MTsN 1 Bengkulu Selatan

Dalam lomba Pidato Islami (Ceramah) tingkat Kabupaten yang digelar di MTsN 1 Bengkulu Selatan, dua siswa MI Makrifatul Ilmi berhasil meraih posisi Juara 1 dan Juara 2.

  • Juara 1 diraih oleh Muhammad Luqmanul Hakim
  • Juara 2 diraih oleh Muhammad Fikriy Handian

Kemenangan ini menjadi bukti bahwa MI Makrifatul Ilmi terus berkomitmen dalam membina generasi muda yang unggul dalam keimanan, kreativitas, dan akhlakul karimah.

Loading

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 Komentar